SELAMAT HARI RAYA GALUNGAN DAN KUNINGAN
14 APRIL 2021 DAN 24 APRIL 2021
Hari Raya Galungan dimaksudkan agar umat Hindu mampu membedakan dorongan hidup antara adharma dan budhi atma (dharma = kebenaran) di dalam diri manusia. Kebahagiaan bisa diraih tatkala memiliki kemampuan untuk menguasai kebenaran.
Sepuluh hari kemudian, tepatnya pada saat Kuningan, umat Hindu mengadakan upacara menghaturkan sesaji dan dilaksanakan pada pagi hari, serta menghindari menghaturkan upacara lewat tengah hari. Karena pada tengah hari para Dewata dan Dewa Pitara “diceritakan” kembali ke Swarga.
Baca selengkapnya di artikel "Ucapan Hari Raya Galungan Kuningan 2021 14 April dan Maknanya", https://tirto.id/gcig
Tidak ada komentar:
Posting Komentar